angin, sudah berapa kali aku bercerita denganmu?
sudah berapa kali aku merepotkanmu?
merepotkanmu dengan satu permintaan yang sama
aku masih bingung, bukannya aku tak percaya denganmu
apa kau sudah hembuskan dengan lembut kerinduanku padanya?
apa kau sudah jaga dirinya untukku?
seseorang yang sedang jauh disana
yang mungkin tidak merindukanku
tapi tidak salah kan jika aku merindukannya?
segenap waktuku dulu bersamanya
menghabiskan waktu dengannya
saat ini ia tak ada
ia tak lagi mengisi kekosongan waktuku
dulu senyumku merekah karenanya
kini hanya sendu menghantu
aku tidak merasa membuang waktuku
aku juga tidak merasa terganggu
kumohon angin, sampaikanlah..
biarkan ia merasakannya
agar ia tahu
iya, aku hanya ingin dia tahu
Kamis, 16 Mei 2013
akankah angin membawa kumpulan itu?
Related Posts:
ga peduliweeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeek … Read More
cinta monyetgue punya guru fisika yang asik, yang bisa diajak ngomong soal cinta masa remaja laah, wajarlah kalo cinta ga lepas dari keseharian gue dan temen-temen dan pastinya remaja-remaja lainnya "cinta itu naluri, anugrah, yang ga … Read More
hebat duduk di sekitar sini nyaman rasanya. angin berhembus dengan bebas dan semilir begitu saja. tapi, ceritaku bukanlah angin yang pergi dengan cepat. ceritaku masih tersimpan dalam ingatan, dalam kenangan. mengendap. awalny… Read More
Tertawa Sebelum Ditertawakan :PHi, laugh addict! Ternyata, tertawa itu selain menyenangkan, tertawa juga baik untuk kesehatan lohh. Ini faktanya: edited by: nada. model: nuni. :p 1. Anak-anak tertawa lebih banyak daripada orang dewasa. Anak-anak tert… Read More
akankah angin membawa kumpulan itu?angin, sudah berapa kali aku bercerita denganmu? sudah berapa kali aku merepotkanmu? merepotkanmu dengan satu permintaan yang sama aku masih bingung, bukannya aku tak percaya denganmu apa kau sudah hembuskan dengan lembut ker… Read More
Aku suka ini postnya... kereen :D hehe
BalasHapushehee makasiiiiiih fabiaan xD
BalasHapusaku juga suka hhe
BalasHapusahaaaaaa thank youuuu bu tinoerrrrrrrrrrr :p
BalasHapus